Review Samsung P1000 (Galaxy Tab)

Rabu, 03 November 2010


Akhirnya, Handphone layar sentuh teranyar keluaran Samsung ini tiba juga di Indonesia.

samsungP1000

Berikut adalah review singkat mengenai gadget yang mengklaim diri sebagai saingan produk iPad ini:Samsung handset yang satu ini lebih seperti tablet, karena ukuran fisik yang besar terlihat dengan layar sentuh 7-inci. Perangkat dengan nama "Samsung P1000 Galaxy Tab" akan segera dirilis untuk kebutuhan tablet dan alat komunikasi di masa depan. Smartphone menjalankan OS Android, v2.2 (Froyo) kamera ini dilengkapi dengan 3 resolusi mega pixel dan HSDPA akses data.memiliki spesifikasi sebagai berikut :
* OS Android 2.2 Froyo
* Processor Cortex A8 1GHz, RAM 512MB
* Video Card PowerVR SGX540
* Layar 7 inchi TFT-LCD
* 3.5G HSDPA, 802.11n Wi-Fi, dan Bluetooth ® 3.0.
* Berat 380 gram
* Dual Camera (front and back) Back Camera 3 megapiksel autofocus dan dengan LED flash,Front Camera 1.3 megapiksel
* Dukungan Jaringan GSM/GPRS/EDGE
* Kapasitas Baterai 4000 mAh
* Support untuk format video DivX, Xvid, H264, Flash 10.1,
* Kapasitas HDD 16 – 32 GB dengan micro slot up to 32 GB

Untuk aplikasi, ada beberapa fitur keren dalam Galaxy Tab, antara lain:

* Readers Hub (memuat berbagai layanan e-reading seperti Kobo, Press Delay dan Zinio, dan menyediakan sekitar 2 juta judul buku, 2500 majalah dan 1600 surat kabar untuk dibaca)
* Google Mobile Services (termasuk di dalamnya Google Goggles, fitur baru dari Google untuk mengenali suatu produk lewat scanning sebuah gambar)
* Fitur Augmented Reality (Integrasi antara benda maya dan dunia nyata)

Handphone ini sudah diluncurkan di Jakarta pada sabtu (30/10) kemarin di Plaza Senayan. Kisaran harganya adalah 6,999,000 Rupiah. Namun pada saat peluncuran, dijual dengan harga 5,999,000 rupiah saja.

materi:googling.com

1 komentar:

ziren mengatakan...

cek

Untuk berlangganan gratis artikel terbaru dari blog ini ke email anda, silahkan ketik email anda di bawah ini, kemudian klik tombol berlangganan masukan alamat email anda kemudian klik berlangganan:

Posting Komentar

biasakan sebelum meninggalkan entri ini di sarankan beri komentar ,kritik,saran dan pertanyaan bisa anda tulis di sini